Kebun Binatang Surabaya siapkan langkah antisipatif menghadapi musim hujan. Fasilitas berteduh dan layanan penjemputan disediakan untuk kenyamanan pengunjung.
Peristiwa kebakaran terjadi pada Selasa (14/10) sekitar pukul 21.00 WIB. Api dengan cepat membesar dan melahap bangunan berukuran 30x20 meter tersebut.
Kejati Banten ungkap dugaan korupsi pembelian fiktif minyak goreng oleh BUMD PT Agrobisnis Banten, merugikan negara Rp 20 miliar. Dua tersangka ditahan.
Pemerintah dan BUJT sepakat berikan diskon 20% untuk 33 ruas tol pada Juni-Juli 2025. Kebijakan ini bertujuan untuk stimulus ekonomi dan meningkatkan daya beli.