Eks Kadiskominfo Sleman, ESP, ditetapkan jadi tersangka kasus pengadaan internet di Diskominfo Sleman. Karena ulahnya, negara merugi hingga Rp 3 miliar.
Gugatan Paiman Raharjo terkait ijazah palsu Jokowi berakhir damai setelah mediasi. Laporan terhadap dua tergugat dicabut, sementara kasus lain masih berlanjut.
Suci Anggraini, korban fitnah oleh selebgram AL, melaporkan tuduhan selingkuh dan penyebaran data pribadi ke Polda Sumsel. Proses hukum sedang berjalan.