Mantan Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, ikut dibuat campur aduk hatinya oleh wasit Shen Yinhao. Dia memberikan peringatan sambil bercanda di media sosial.
Dua mahasiswa asal Jerman, Amin Azirar (18) Youssef Sabatelli (21) 'nyasar' ke halalbihalal ke Magelang. Mereka ngaku terkesan dengan keramahan warga setempat.
Bule berdarah Swiss bernama William John Matheson ditetapkan sebagai tersangka kasus pengeboran air di Gili Trawangan. Ia belum ditahan dan masih berkeliaran.
Pria bule asal Italia di Banyuwangi ditemukan meninggal usai motor yang dia kendarai menabrak mobil. Saat keecelakaan terjadi, dia sedang memboncengkan anaknya.
Batik Indonesia diakui UNESCO sebagai warisan budaya. Supriati, pengusaha batik, sukses ekspor dengan motif biota laut, memberdayakan masyarakat setempat.