Beberapa kisah korban judi online di Jawa Barat ini sungguh membuat miris dan patut mendapat perhatian serius, betapa bahayanya dampak dari judi online.
Polda Metro merespons kasus petani asal Subang ditipu Rp 598 juta dengan modus dijanjikan anaknya masuk Akpol. Terlapor sudah dipecat sebagai anggota Polri.