detikSport
Update Ranking BWF Pekan Ini: Jonatan Kembali ke Posisi 5
Jonatan Christie bisa kembali ke jajaran top 5 dunia. Keberhasilannya menjadi runner up Japan Open 2023 membawanya naik empat tingkat.
Rabu, 02 Agu 2023 11:12 WIB