MPR RI merayakan Hari Konstitusi dan HUT ke-80. Ketua MPR Ahmad Muzani menekankan amandemen konstitusi harus partisipatif dan berdasarkan konsensus masyarakat.
Peluncuran tema dan logo HUT ke-80 RI tahun 2025 dinantikan oleh masyarakat Indonesia. Lantas, tema dan logo HUT ke-80 RI kapan rilis? Mari simak informasinya.
Polres di Riau memperingati Hari Juang Polri, mengenang sejarah perjuangan 21 Agustus 1945. Upacara menegaskan semangat pengabdian Polri kepada bangsa.
Bagi yang lolos verifikasi dan menerima undangan, wajib mengetahui ketentuan pakaian untuk mengikuti upacara 17 Agustus 2025 di Istana Merdeka, Jakarta.
Indonesia merayakan HUT ke-80 pada 17 Agustus 2025. Besok, 18 Agustus, ditetapkan sebagai cuti bersama, bukan libur nasional. Simak informasi lengkapnya!
Perayaan HUT ke-80 RI pada 17 Agustus 2025 di Istana Merdeka, disiarkan langsung. Tema "Bersatu, Berdaulat, Rakyat Sejahtera" menegaskan semangat persatuan.