Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad meminta Kementerian Luar Negeri (Kemlu) untuk aktif berkomunikasi dengan WNI di Thailand-Kamboja untuk tetap tenang.
Timnas Indonesia akan melawan Timnas Thailand dalam laga semifinal Piala AFF U-23 2025. Garuda Muda mempunyai konversi gol lebih baik dibandingkan Gajah Perang.