Presiden Prabowo meresmikan 166 titik Sekolah Rakyat di Banjarbaru. Target 200 titik pada 2027, dengan fasilitas modern dan pembelajaran berbasis digital.
Mensos Gus Ipul mengapresiasi Chairman CT Corp, Chairul Tanjung, yang mengizinkannya studi banding ke sekolah rakyat yang didirikan CT ARSA Foundation di Solo.
Kelompok massa unjuk rasa di Gowa, Sulsel, menanggapi pengibaran bendera KNPB. Mereka khawatir OPM berkembang di daerah tersebut dan minta tindakan tegas.