Pemerintah akhirnya memperbolehkan masyarakat untuk melakukan mudik Lebaran. Keputusan ini disambut suka cita oleh masyarakat, tak terkecuali di Jawa Tengah.
Diperbolehkannya mudik Lebaran tahun ini disambut PO bus di Sumedang. Mereka berharap tidak ada perubahan kebijakan lagi agar usahanya tak gulung tikar.
PT Angkasa Pura II mengoperasikan kembali Terminal 1 Bandara Soekarno-Hatta mulai 1 April 2022. Saat ini seluruh pihak terkait sedang mempersiapkannya.
Kesaksian Susi ART Sambo jadi sorotan di sidang Bharada E di PN Jaksel, pada Senin (31/10). Susi sering menjawab lupa dan tidak tahu atas pertanyaan hakim.
Hari Ayah Nasional diperingati setiap tanggal 12 november. Sejarah hari aya berawal dari tahun 2014 diprakarsai oleh Perkumpulan Putra Ibu Pertiwi (PPIP).