Sebagian wilayah Kota Jogja dan Sleman diprediksi hujan dengan intensitas ringan mulai siang hingga malam hari. Berikut prakiraan cuaca BMKG DIY selengkapnya.
Harga sayur mayur yang terus jatuh membuat petani di Kabupaten Klaten pusing. Kini, tomat harganya Rp 1.000 per kilogram, jauh dari harga normal Rp 5.000.