Nuanu Creative City klarifikasi hasil sidak DPRD Bali, menegaskan semua izin lengkap dan berkomitmen pada pembangunan berkelanjutan serta kontribusi sosial.
Disdukcapil Pinrang mediasi kasus dugaan penganiayaan honorer Ayu Lestari oleh anggota DPRD Mansyur Demma. Upaya penyelesaian secara kekeluargaan dilakukan.
Anggota DPRD Pinrang, Mansyur Demma, melaporkan balik honorer Ayu atas dugaan pencemaran nama baik terkait video viral yang menuduhnya melakukan penganiayaan.