Fraksi PDIP DPR RI terima audiensi masyarakat terkait polemik lahan dan dugaan perusakan lingkungan oleh PT Toba Pulp Lestari. PDIP berkomitmen menindaklanjuti.
Direktur PT BSS, Wilson Sutantio, ditahan Kejati Sumsel terkait dugaan korupsi pinjaman bank yang merugikan negara Rp 1,6 T. Penyidikan terus berlanjut.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung meninjau sekaligus menyaksikan pemotongan tiang monorel yang sudah lama mangkrak di Jalan HR Rasuna Said, Jakarta Selatan.