detikNews
38 DPW PSI Keluarkan Rekomendasi, Salah Satunya Dukung Cawapres 35 Tahun
38 DPW provinsi seluruh RI PSI mengeluarkan rekomendasi terkait Pilpres 2024. Rekomendasi itu didapat usai musyawarah dukungan bacapres dan bacawapres.
Rabu, 23 Agu 2023 11:20 WIB