detikNews
Cerita Warga Tangerang Bawa Keluarga Ikut Aksi Bela Palestina di Monas
Warga asal Tangerang, Fitri, ikut aksi bela Palestina bersama keluarga di Monas, Jakpus. Fitri menceritakan alasannya jauh-jauh ke Monas untuk meramaikan aksi.
Minggu, 09 Jun 2024 15:40 WIB