Wakil Ketua BKSAP DPR RI Putu Supadma Rudana berbicara di forum Tripartite yang digelar Pemerintah Brunei Darussalam. ia membahas ekonomi digital kawasan ASEAN.
Dua pemain Indonesia ada di jajaran atas, walaupun bukan yang teratas, dalam daftar top skor Piala Asia U-23 2024: Komang Teguh dan Marselino Ferdinan.
Doa menyembelih hewan qurban dibacakan sebelum melakukan penyembelihan untuk memperoleh keberkahan. Lantas, bagaimana bacaan doa menyembelih hewan qurban?
Pemerintahan Berbasis Elektronik Summit 2024 dan peluncuran Government Technology (GovTech) Indonesia akan berlangsung besok, 27 Mei 2024 di Istana Negara.