Pembicaraan AS-Rusia untuk akhiri perang Ukraina gagal buahkan terobosan. Kremlin mengatakan, "belum ada kompromi" yang dicapai soal pembagian wilayah Ukraina.
Nilai tukar dolar AS menguat terhadap rupiah, mencapai Rp 16.746/US$. Dolar juga menguat terhadap mata uang Asia-Pasifik, meski melemah terhadap rupee India.
Greenland kini tengah diincar oleh Amerika Serikat untuk dikuasai. Sebelumnya, ada berbagai wilayah milik negara lain yang sudah dicaplok AS. Mana saja?