Iftitah mengungkapkan hasil panen kopi setiap bulan di Kawasan Transmigrasi Desa Lembantongoa mencapai 200 kilogram. Adapun harga 1 kg mencapai Rp 65.000.
Google Doodle hari ini secara khusus merayakan minuman yang telah jadi bagian tak terpisahkan dari gaya hidup modern masyarakat Indonesia: Kopi Susu Gula Aren.