Pemerintah Indonesia menghadiri pertemuan khusus AEM untuk membahas tarif impor AS. ASEAN sepakat dialog dengan AS dan memperdalam integrasi ekonomi regional.
Kementerian Lingkungan Hidup Korsel mendanai proyek bus listrik di Bali untuk mendukung transportasi berkelanjutan. Proyek ini untuk mempercepat investasi hijau