Para pesohor Indonesia berbondong-bondong terjun ke bisnis klub sepak bola dan basket. Fenomena sebelumnya pernah terjadi yaitu demam bisnis kue artis.
Julia Perez meninggal dunia akibat kanker serviks pada 2017. Sebelum meninggal, ia menitipkan catatan berharga tentang pentingnya pencegahan kanker serviks.
Prilly Latuconsina resmi mengakuisisi klub sepak bola yang berada di Liga 3 Indonesia, yaitu Persikota Tangerang. Ia pun membantah jika hanya ikut-ikutan tren.