Beberapa komoditas naik, seperti gas elpiji dan bawang putih, sementara daging sapi dan ayam turun. Pantau harga sembako Jatim hari ini, Kamis 9 Oktober 2025
Menteri Zulkifli Hasan umumkan anggaran ketahanan pangan 2025 naik menjadi Rp 159 triliun. Anggaran ini untuk mendukung swasembada pangan dan subsidi pupuk.
Harga sembako di Jawa Timur fluktuatif. Gas elpiji dan cabai naik, sementara daging ayam dan telur turun. Pantau harga untuk stabilitas belanja harian.
Peredaran beras dan gula ilegal yang diduga diselundupkan dari Malaysia ke Kota Tarakan menjadi ancaman serius bagi distributor lokal dan kesehatan masyarakat.