Trump menyinggung sulitnya uji mobil untuk masuk pasar Jepang. Katanya mobil dijatuhi bola boling dan kalau tak penyok barulah mobil lolos bisa dijual.
Pemerintah Kabupaten Cirebon menargetkan 1,2 juta wisatawan pada 2025. Berbagai strategi dan event budaya disiapkan untuk menarik lebih banyak pengunjung.
Jakarta kini punya jembatan bascule pertama bernama Jembatan Antar Kampung (JAK) Angkat Gandaria. Jembatan tersebut pun disambut antusias oleh warga Gandaria.
KPK menangkap Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko dan Sekda Agus Pramono dalam OTT terkait dugaan jual beli jabatan. Penyidikan intensif sedang berlangsung.