Eks Sekda Sulsel Abdul Hayat Gani ditunjuk sebagai Plt Ketua DPW Perindo Sulsel setelah pensiun dari ASN. Penunjukan ini diharapkan membawa semangat baru.
Alvi Maulana, terdakwa pembunuhan dan mutilasi pacarnya, Tiara menjalani sidang dakwaan di PN Mojokerto. Ia didakwa Pasal 340 KUHP dalam sidang perdananya itu.
Film Mission: Impossible - The Final Reckoning premier di Cannes 2025, disambut standing ovation. Tom Cruise emosional merayakan 30 tahun waralaba ini.
Polisi menangkap pelaku pembunuhan dan mutilasi terhadap Agus Sholeh (37) di Jombang. Pelaku adalah Eko Fitrianto (38), yang merupakan rekan kerja korban.