detikJatim
Gubernur Khofifah: 2.219 Jiwa Mengungsi ke 12 Titik akibat Semeru Erupsi
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa menyebut total pengungsi akibat Gunung Semeru sebanyak 2.219 jiwa. Mereka dievakuasi ke 12 titik aman.
Minggu, 04 Des 2022 19:48 WIB







































