Kementerian Kesehatan RI sedang mempertimbangkan rencana program vaksinasi dosis keempat. Pakar menyebut Indonesia cocok untuk mendapatkan booster kedua.
Kementerian Kesehatan RI hingga kini mencatat total ada empat kasus subvarian Omicron BA.2.75 yang ditemukan. Pakar menjelaskan gejala subvarian baru ini.
Rutan Kelas IA Solo akan segera dipindahkan ke wilayah Sukoharjo. Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly mengatakan pemindahan akan dilakukan tahun depan.
Surya Paloh memandang tak perlu ada pemilu jika bikin perpecahan. PAN menilai perlu dilakukan pakta integritas bagi parpol agar tak melakukan politik identitas.