Human Rights Watch menyebut komentar Duta Piala Dunia 2022 Qatar soal homoseksualitas tanda "kerusakan pikiran" adalah "berbahaya dan tidak bisa diterima".
Ketua BAZNAS Noor Achmad menekankan peran penting mahasiswa RI lulusan universitas di Mesir sejak zaman kemerdekaan dulu dalam kemajuan bangsa hingga saat ini.
Sepakbola Indonesia lebih banyak diwarnai masalah ketimbang prestasi. Meski sepakbola sangat populer, tapi belum bisa dikemas menjadi industri menguntungkan.