Ada 16 proyek jalan tol yang pembangunannya melibatkan swasta atau KPBU 2022. Dari 16 proyek jalan tol itu satu di antaranya Tol Ngawi-Bojonegoro-Babat.
Walkot Tangsel menyetujui keinginan warganya yang meminta dibuatkan JPO untuk melewati jalan tol di Kelurahan Cilenggang. Dia akan mengusulkan hal itu ke BPTJ.