Kapolri melakukan mutasi sejumlah jabatan di tubuh Polri termasuk di Polda Bengkulu. Adapun jabatan yang diganti mulai dari kapolda, wakapolda hingga kapolres.
Kapolres Situbondo AKBP Rezi Dharmawan memimpin patroli perairan sambil membagikan bansos Ramadan kepada nelayan. Dukungan untuk masyarakat di tengah tantangan.
Kapolres Situbondo AKBP Rezi Dharmawan borong dagangan para pelaku UMKM. Dagangan yang diborong di bazar ramadan berupa takjil dan makanan untuk berbuka.
Kapolres Bojonegoro, AKBP Mario, blusukan ke warung kaki lima untuk mendukung UMKM di Ramadan. Aksi sosial ini membantu pedagang kecil dan perekonomian lokal.
Bupati Bogor Rudy Susmanto cek ketersediaan dan harga kebutuhan pokok di Pasar Cibinong. Operasi pasar digelar untuk stabilkan harga dan pasokan selama Ramadan.
Polres Situbondo laksanakan Patroli Ngabuburit dan Sahur selama Ramadan, mendekatkan diri pada masyarakat dan membagikan 75 paket sembako untuk kaum dhuafa.