Virus COVID-19 varian Omicron sudah masuk ke Jawa Tengah. Hal itu diketahui paska keluarnya hasil whole genome sequencing (WGS) di berbagai daerah di Jateng.
Inmendagri Nataru 2022 terbaru sudah dikeluarkan. Aturan ini menggantikan Inmendagri lama yang mengatur soal PPKM level 3 yang kini dibatalkan. Ini informasinya
Inggris mencabut pembatasan sosial COVID-19 namun tetap memantau berbagai mutasi varian yang mungkin saja berbahaya. Aturan wajib pakai masker juga dihapuskan.
Kasus crazy rich Helena Lim yang disuntik vaksin virus Corona (COVID-19) terus diusut. Namun akankah Helena Lim mendapatkan dosis kedua vaksinasi COVID-19?