Baim Wong berdamai dengan satu pelapor terkait prank kekerasan dalam rumah tangga (KDRT), Odie Hudiyanto. Namun laporan dari Sahabat Polisi masih berjalan.
Baim Wong akhirnya berdamai dengan salah satu pelapor prank KDRT usai statusnya naik penyidikan. Pelapor akan mencabut laporannya di Polres Jakarta Selatan.
Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) di Jakarta Selatan (Jaksel) yang diduga dilakukan oleh RIS kepada mantan istri dan kedua anaknya memasuki babak baru.