Polres Soppeng meraih penghargaan dari BKKBN. Penghargaan itu berkat kesuksesan menurunkan angka stunting lewat program Patroli Stunting di wilayah hukumnya.
Puncak peringan Bulan Bung Karno bakal digelari di Stadion GBK, Jakarta Pusat, Sabtu (24/6) esok. Polisi mengimbau hindari kawasan GBK supaya tak terkena macet.
Aturan baru bikin SIM sudah berlaku di Polda Metro. Ada alasan khusus mengapa Polri menetapkan aturan baru bagi pemohon SIM. Simak aturan terbaru pembuatan SIM!
Dua tenaga kerja Indonesia (TKI) atau pekerja migran Indonesia (PMI) asal Kabupaten Lombok Timur berinisial SM dan JL melapor ke Polda Nusa Tenggara Barat.