Gempa bermagnitudo 5,3 mengguncang Bayah, Banten, siang hari ini pukul 12.31 WIB. Gempa tersebut diperkirakan akibat aktivitas sesar aktif di dasar laut.
Gempa dengan M 5,1 (sebelumnya M 5,2) mengguncang Meulaboh, Aceh. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika menyebut gempa itu merupakan gempa dangkal.
BMKG memberikan analisis mengenai gempa bumi magnitudo (M) 5,2 terjadi di Meulaboh, Aceh. BMKG menyebut gempa bumi tersebut memiliki mekanisme pergerakan naik.