Turis Tiongkok sempat mengalami penurunan di pasca pandemi. Perlahan tapi pasti, aktivitas pariwisata warga Tiongkok diperkirakan pulih bahkan meningkat.
PHRI Bali mengingatkan pemerintah agar berhati-hati mengambil kebijakan pajak hiburan yang belakangan menjadi polemik dan membandingkannya dengan Thailand.
Pajak restoran di Kulon Progo akan naik jadi 10 persen pada Februari 2024. Kenaikan ini hanya berlaku untuk restoran mewah kelas nasional dan internasional.