Ketua Fraksi PSI DPRD DKI Jakarta Anggara Wicitra membawa anaknya saat menghadiri rapat paripurna pencopotan M Taufik dari Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta.
Badan Musyawarah (Bamus) DPRD DKI Jakarta menetapkan jadwal rapat paripurna pengumuman pemberhentian M Taufik sebagai Wakil Ketua DPRD DKI dari Fraksi Gerindra.
DPR RI ggelar rapat paripurna ke-27 masa sidang V tahun 2021-2022 membahas perihal RAPBN 2021 hingga persetujuan perpanjangan beberapa rancangan undang-undang.