Anies Baswedan meminta restu kepada ibundanya, Aliyah Rasyid Baswedan untuk maju di Pilgub DKI Jakarta. Anies rencananya akan diumumkan sebagai cagub oleh PDIP.
Bakal cawagub Jakarta Rano Karno berbicara soal kabel semrawut di Jakarta. Menurutnya, kabel semrawut bukan hanya masalah pemda, melainkan juga vendor.
Berwisata keliling Jakarta bersama anak menggunakan transportasi umum bisa menjadi pengalaman yang seru sekaligus mendidik. Simak 7 tipsnya berikut ini: