Korut menggelar uji coba mesin jet berbahan bakar solid untuk "rudal hipersonik jangkauan menengah tipe baru", dengan diawasi langsung oleh Kim Jong Un.
Swedia resmi gabung NATO. Komunitas diplomatik menyebutnya sebagai hari 'bersejarah'. Proses aksesi selesai, di mana PM Swedia serahkan dokumen akhir ke AS.
Menlu China Wang Yi meyakinkan Ukraina bahwa Beijing tidak menjual senjata mematikan kepada Rusia, yang berperang melawan Kyiv selama hampir dua tahun terakhir.
UNESCO resmi mengakui Idul Fitri dan Idul Adha sebagai hari besar keagamaan. Penetapan itu diambil UNESCO setelah adanya usulan dari Indonesia dan negara lain.
Salah satu tokoh wanita Indonesia, Mooryati Sudibyo, meninggal dunia, Rabu (24/4/2024).Pendiri produk kecantikan Mustika Ratu itu meninggal dalam usia 96 tahun.