Ketua Fraksi Golkar MPR, Melchias Mekeng, dorong daerah mandiri dengan obligasi daerah sebagai alternatif pembiayaan pembangunan, usai pemangkasan anggaran TKD.
Perhimpunan Insan Perunggasan Rakyat Indonesia (Pinsar) atau peternak telur ayam sepakat menjual telur ke Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Rp 27.500/kg.
Wamendagri Ribka Haluk dorong percepatan infrastruktur di Papua Tengah. Fokus pada pembangunan universitas negeri dan KIPP untuk pemerataan pembangunan.
Pengangkatan PPPK paruh waktu 2025 hingga kini masih dinantikan oleh para kandidat terpilih. Lantas, kapan PPPK paruh waktu diangkat? Cek jadwalnya berikut.