Sastrawan dan seniman serbabisa Remy Sylado berpulang di usia 77 tahun. Novelis Ca Bau Kan ini juga dikenal sebagai pencetus puisi 'mbeling' di tahun 1972.
Remy Sylado berpulang pada Senin (12/12/2022) di kediaman pribadinya kawasan Cipinang Muara, Jakarta Timur. Jenazahnya segera dimakamkan di TPU Menteng Pulo.
The Most Hated Man on the Internet merupakan serial 3 episode yang dirilis di Netflix. Dokumenter itu serupa The Social Dilemma dan The Tinder Swindler.