Aturan pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM) kini telah bersalin rupa. Daerah yang berstatus PPKM level 2 boleh melaksanakan PTM dengan kapasitas 50 persen.
Puluhan keluarga korban Tragedi Kanjuruhan terus berjuang mencari keadilan. Kali ini mereka bergerak mencari keadilan menuju Jakarta menemui lembaga negara.