Sebuah video yang memuat aksi tawuran sejumlah orang viral di media sosial. Peristiwa itu melibatkan kelompok gangster dan mengakibatkan beberapa orang terluka.
Sembilan remaja geng motor ditangkap polisi di Jambi setelah tawuran. Mereka menangis meminta maaf kepada orang tua dan berjanji tidak mengulangi perbuatan.
Polisi mengatakan satu pelaku berinisial Z masih berusia 17 tahun. Pelaku yang diamankan masing-masing berperan sebagai pembacok hingga melindas korban.
Sebanyak 19 siswa nakal dari Sukabumi dikirim ke barak TNI untuk pembentukan karakter. Program ini bertujuan mengurangi kenakalan remaja dan mendidik disiplin.