Raksasa teknologi Amerika Serikat, NVIDIA, akan melakukan investasi 'super jumbo' sebesar USD 100 miliar atau setara dengan Rp 1,6 kuadriliun ke OpenAI.
Pemerintah Kota Cirebon menargetkan investasi Rp2,2 triliun pada 2025. Hingga triwulan III, realisasi mencapai Rp1,56 triliun, didominasi perdagangan dan jasa.
Industri tambang di timur Indonesia semakin bertanggung jawab dengan penerapan prinsip ESG. Perusahaan seperti Harita Nickel dan Freeport salah satu contohnya.