Jokowi mengecek kondisi penanganan pasien terdampak gempa di RSUD Sayang. Jokowi mengatakan pasien dengan luka berat dirujuk ke Bandung atau ke Jakarta.
Apa itu sesar gempa bumi? Secara geologi sesar disebut juga dengan patahan atau fault. Pergerakan sesar atau patahan dapat menyebabkan terjadinya gempa bumi.
Gempa di Jakarta hari ini 21 November 2022 terasa kuat hingga ke sejumlah daerah. Gempa berkekuatan 5,6 M itu mengguncang DKI Jakarta dan wilayah sekitarnya.
Kecelakaan maut di kawasan Gunung Pegat Wonogiri menewaskan 8 orang. Warga mengaku sempat memperingatkan sopir minibus agar tidak melintasi jalan tersebut.