Rombongan Forkopimda Ponorogo ziarah ke makam tokoh sejarah jelang Grebeg Suro 2025. Kegiatan ini sebagai penghormatan dan pengingat semangat para pendahulu.
Aipda Lucky Ardian Syah dari Polsek Tulangan mengajarkan putrinya pentingnya peduli sesama dengan mengunjungi nenek Mbah Kayuna dan memberikan bantuan sembako.