Perdana Menteri (PM) Thailand Paetongtarn Shinawatra meminta maaf terkait bocornya percakapan telepon antara dirinya dengan mantan pemimpin Kamboja Hun Sen.
Bupati Sumba Barat Daya Ratu Wulla meminta maaf seusai Youtuber Jajago Keliling Indonesia dipalak warga di Kampung Ratenggaro, Kecamatan Kodi Bangedo, SBD, NTT.
Pramono Anung menyampaikan permohonan maaf kepada warga akibat kemacetan horor terjadi di Tanjung Priok. Pramono memastikan telah menegur keras PT Pelindo.
Mira Hayati divonis 10 bulan penjara dan denda Rp 1 miliar terkait kasus skincare merkuri. Dia menangis dan meminta maaf kepada konsumennya usai sidang.