detikNews
Pelanggan Klepon di Solo: Warga Perkampungan Arab hingga Hotel Syariah
Klepon disebut-sebut sebagai makanan yang tidak Islami. Namun di Solo, klepon ternyata disukai warga dari kampung Arab hingga jadi sajian di hotel syariah.
Rabu, 22 Jul 2020 15:15 WIB