Berada di utara Jakarta, Pluit Karang juga punya tempat nongkrong asyik. Berdasarkan data Google Maps, terlihat ada puluhan kafe instagramable di kawasan ini.
Sebagai pusat perbelanjaan terbesar, Pasar Tanah Abang banyak disambangi pengunjung. Usai berbelanja bisa istirahat sambil makan di food court area pasar.
Saat pandemi Covid-19, tempat makan outdoor banyak dicari. Di Depok ada Joglo Nusantara yang berada di pinggir situ Pengasinan, Sawangan. Suasananya asri!
Penumpang Lion Air kini bisa memesan makanan dan minuman sebelum keberangkatan. Menu yang tersedia dari mulai nasi goreng, nasi kuning hingga sate ayam.