Kasus COVID-19 aktif di Indonesia kembali mengalami kenaikan. Apakah lonjakan kasus ini membuat bisnis alat Swab-antigen yang sempat ramai kembali hidup lagi?
Bagaimana rasanya tertular Covid sekarang? Ini adalah pertanyaan yang saya renungkan sejak seorang teman terkejut dengan ganasnya gejala Covid yang dia alami.
Dishub Sumsel meminta para pelaku perjalanan libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 kembali menerapkan prokes. Hal ini mengantisipasi naiknya kasus COVID-19.
Kasus COVID-19 naik lagi berbarengan dengan ancaman mycoplasma pneumonia dan berbagai keluhan pernapasan lainnya. Jika batuk, perlukah swab untuk memastikan?