detikNews
8 Pelaku Perusakan Rumah Saat Retret di Sukabumi Divonis 5 Bulan Penjara
Majelis hakim Pengadilan Negeri Cibadak menjatuhkan vonis 5 bulan penjara kepada delapan terdakwa perusakan rumah lokasi retret di Cidahu, Sukabumi.
Selasa, 11 Nov 2025 11:42 WIB







































