detikNews
Effendi Simbolon Temui Jokowi di Solo, Apa yang Dibahas?
Mantan kader PDIP Effendi Simbolon menemui Jokowi di kediamnnya, Kelurahan Sumber, Solo. Pertemuan Jokowi dan Effendi Simbolon berlangsung tertutup.
Kamis, 02 Jan 2025 22:36 WIB