Sahata Lumban Tobing divonis 3,5 tahun penjara terkait kasus korupsi kegiatan fiktif bersama PT Mitra Bina Selaras (MBS) yang merugikan negara Rp 38 miliar.
Kejari mendalami aliran dana dugaan korupsi 99 proyek fiktif di Dinas Perkimtan Palembang. Dalam kasus ini, penyidik sudah menetapkan dua orang tersangka.
Gelombang protes korupsi menggoyang Filipina usai audit anggaran banjir mengungkap penyimpangan. Gejolak ini membayangi perseteruan di tubuh keluarga Marcos.