Persib Bandung mendatangkan dua pemain Spanyol yaitu Tyronne Gustavo del Pino Ramos dan Alberto Rodriguez Martin. Sebelum itu ada nama Juan Carlos Belencoso.
Persib Bandung resmi mengumumkan rekrutan anyar untuk mengarungi Liga Indonesia. Pemain tersebut adalah Tyronne Gustavo del Pino Ramos, playmaker asal Spanyol.
Timnas Indonesia dipastikan melawan Timnas Argentina dalam FIFA Matchday bulan depÄn. Ada satu bek di Skuad Garuda yang pernah melawan Lionel Messi. Siapa?
Pesepakbola muda Indonesia, Raynata Adi Gautana Setyawan menjalani trial FC Malaga City Academy U-17. Reno, sapaannya, diharapkan bisa menimba ilmu di Eropa.
Manchester United kembali berjumpa tim asal Spanyol di babak gugur Liga Europa, yakni Real Betis. Sebelumnya, Setan Merah takluk oleh Sevilla dan Villarreal!